MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERHITUNG MELALUI PERMAINAN BALOK PADA SISWA KELOMPOK B PAUD TUAN GURU ALIM KOTA TERNATE
Indonesian
Abstract
Tujuan Penelitian. Untuk mengetahui sejauh mana tingkat kemampuan anak berhitung dengan media balok di kelas B Paud Guru Alim Kota Ternate. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK ), menurut Kemmis dan MC Taggart terdapat terdpat empat tahapan yakni : 1. Perencanaan, 2. Pelaksanaan, 3. Pengamatan, dan 4. Refleksi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi dan dokumentasi dengan teknik analisis data dekriptif kualitatif dan persentase. Hasil penelitian pada siklus I maka terdapat pada indikator menulis angka mencapai 20% mulai berkembang (MB) dan pada indikator menyebut angka 15% mulai berkembang dan menyusun anka 5% sudah berkebang (SB), selajutnya terjadi peningkatan secara seignifikan hal ini terlihata pada data siklus II yakni pada indikator menulis angka sudah mencapai 70% pada sudah berkembang (SB), dan menyebut angka 85% sudah berkembang dan pada indikator menyusun angka 90% sudah berkembang (SB) menunjukan bahwa kegiatan pembelajaran di Paud Tuan Guru Alim Kota Ternate peningkatan yang signifikan.
References
Anas, S. 2011. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta : Rajawali Press.
Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian : Jakarta. Rineka Cipta.
Hurlock B. Elisabeth, 1978. Perkembangan Anak. Jilid 2 : Jakarta : Erlangga.
Novan Ardy Wiyani, 2013. Bina Karakter Anak Usia Dini. Yogyakarta. Ar Ruzz Media.
Saputra dan Rudyanto, 2005. Pengertian Motorik Halus Anak. Bandung : Bumi Aksara.
Suyanto, 2005. Konsep Dasar Anak Usia Dini : Depatemen Pendidikan Nasional.
Susanto, 2011. Perkembangan Anak Usia Dini Pengantar Dalam Berbagai Aspeknya. Jakarta: PT Kencana Perdana Media Group.
Suroso, (2007). Panduan Menulis Artikel dan Jurnal. Yokyakarta : Pararaton.